Breaking News

YLBHI: Di penghujung tahun 2025, kami menyaksikan serangan teror dan intimidasi terhadap warga negara yang kritis, termasuk aktivis dan pemengaruh di media sosial sebagai serangan terhadap demokrasi dan kebebasan berpendapat yang dijamin konstitusi. Serangan-serangan ini bukan sekadar ancaman individual, tetapi upaya sistematis untuk membungkam aspirasi publik dan melemahkan ruang partisipasi warga.

Doa bersama untuk kebhinekaan

DOA BERSAMA. Sejumlah 500 orang dari berbagai elemen masyarakat dan berbagai agama di Jawa Timur menggelar doa bersama di sela-sela penandatanganan Pertanyaan Kebhinekaan dan Kedamaian, Kamis (11/01) malam di Surabaya. Mereka juga berdoa agar berbagai musibah yang terjadi di Indonesia, seperti tenggelamnya Kapal Senopati Nusantara dan Adam Air, tidak terulang. 

Tidak ada komentar