GAJI PETUGAS MAKAN BERGIZI GRATIS

Media sosial lagi rame dengan materi-materi tentang gaji pekerja yang mengurus program pemerintah, Makan Bergizi Gratis atau MBG.

Sebuah akun X @yaniarsim misalnya, pada 19 Januari 2026 ini mengeshare rincian gaji itu.

  • Gaji Kepala Dapur MBG 7 Juta
  • Akuntan 5 juta
  • Ahli Gizi 5 juta
  • Tukang cuci piring 2,7 juta
  • Pengantar Ompreng 3 juta
Kemudian, diakhir posting, melengkapi dengan gaji guru honorer sebesar 300 ribu rupiah perbulan.

Dalam pencarian digital, list gaji petugas MBG memang mudah untuk didapatkan.

Gaji petugas Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bervariasi tergantung posisi:
  • pekerja dapur umum sekitar Rp2 juta - Rp2,5 juta/bulan
  • koordinator program Rp5 juta - Rp8 juta/bulan
  • kepala dapur (SPPG) bisa mencapai Rp6,4 juta/bulan
Sementara gaji pegawai PPPK di SPPG mengikuti aturan PNS/PPPK, sekitar Rp2,2 juta - Rp3,2 juta/bulan (Golongan III). 

Gaji ini belum termasuk tunjangan dan perlindungan sosial BPJS Ketenagakerjaan yang ditanggung pemerintah.

  • Kisaran Gaji Berdasarkan Posisi Tenaga Dapur Umum: Rp2 juta - Rp2,5 juta per bulan.
  • Kepala Dapur (SPPG): Sekitar Rp6,4 juta per bulan. Ahli Gizi: Rp3,5 juta - Rp6 juta per bulan.
  • Koordinator Program: Rp5 juta - Rp8 juta per bulan.
  • PPPK (Golongan III): Rp2,2 juta - Rp3,2 juta per bulan (tergantung Masa Kerja Golongan).

Hal Penting Lainnya berupa:

Tunjangan
Ada tambahan tunjangan jabatan fungsional untuk PPPK, bervariasi dari ratusan ribu hingga jutaan rupiah.

BPJS
Karyawan MBG mendapat perlindungan BPJS Ketenagakerjaan, iuran dibayar penuh oleh pemerintah (BGN).

#MediaSosial
#Foto: https://cdn.setneg.go.id/_multimedia/photo/20250219/2521IMG-20250219-WA0014.jpg

Tidak ada komentar