Youtube Pilihan Iddaily: CNN Indonesia
Iddaily Mobile | Dari Anda Untuk Publik
 

25 Agustus 2016

KETIKA TNI DILIBATKAN DALAM URUSAN MASYARAKAT SIPIL



Pada Agustus 2016 di Medan, terjadi kasus kekerasan oleh anggota TNI. Di Bandung, aktivis pegiat perpustakaan dianiaya, juga oleh anggota TNI. Peristiwa-peristiwa itu memperpanjang daftar kasus yang melibatkan TNI dalam urusan masyarakat sipil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar